Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2021

Barcode BPOM, The Ordinary Masih BISA Palsu

Gambar
Selain semua hal mengenai Hospital Playlist yang sedang menarik perhatian, aku mengisi waktu luangku (yang banyak) dengan mempelajari seluk-beluk The Ordinary. Terutama karena butuh perenungan khusus untuk bisa membedakan The Ordinary asli dan palsu.