Tiga Bulan Setelah Kau Berlalu; Sebuah Perayaan
BIGBANG MADE World Tour Concert in Melbourne, Australia Karena sekarang penghujung Oktober, maka 1 Agustus 2015 sudah hampir tiga bulan berlalu. Sebegitu istimewakah 1 Agustus 2015? Sampai anniversary tiga bulannya pun akan aku bikin countdown. ^_^